Selamat datang di blog pembelajaran TIK Misbaahussuduur, Silakan untuk dipelajari materi yang ada


Breaking News

Selasa, 18 Juli 2023

3.1 Hardware, Software dan Brainware

Hardware 
Hardware atau perangkat keras adalah peralatan fisik dari sebuah komputer yang dapat disentuh dan dipindahkan. 

Perangkat keras terdiri dari empat bagian yakni :
1. perangkat bagian masukan (input) - Contoh mouse, keyboard
2. perangkat bagian keluaran (output) - Contoh monitor, speaker, dan printer.
3. perangkat bagian pemrosesan (processing) - contoh prosesor.
4. perangkat bagian penyimpanan (storage) - contoh flashdisk dan harddisk.

Software 
Software adalah suatu perangkat lunak yang berisi perintah atau instruksi untuk menjalankan komputer. Tanpa adanya software, komputer tidak dapat difungsikan. 

Contoh : Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Powerpoint

Brainware
brainware adalah manusia yang terlibat di dalam mengoperasikan serta mengatur sistem komputer.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Designed By